Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi <p><strong>Profesi (Profesional Islam): Media Publikasi Penelitian</strong> adalah sebuah jurnal yang berfokus pada hasil penelitian bidang kesehatan yang diterbitkan 2 (dua) kali dalam satu tahun. Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) ITS PKU Muhammadiyah Surakarta.</p> Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) ITS PKU Muhammadiyah Surakarta en-US Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 1907-512X Hubungan Tingkat Pengetahuan Pasien Tentang Penyakit Diabetes Dengan Kepatuhan Dalam Menjalnakan Diet Diabetes https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/193 <table> <tbody> <tr> <td width="442"> <p><strong><em>Abstrak</em></strong></p> <p><em>Diabetes Millitus adalah penyakit kronis yang terjadi karena peningkatan kadar glukosa darah karena tubuh tidak mendapatkan hormon insulin yang cukup atau tubuh tidak dapat secara efektif menggunakan hormon insulin, populasi dalam penelitian ini adalah anggota prolanis puskesmas polokarto yang berjumlah 41 responden. Menurut data dari IDF (2021) sekitar 8.8 % (424.9 juta) orang hidup dengan Diabetes Millitus, dan diperkirakan penderita Diabetes Millitus akan semakin meningkat menjadi sekitar 628.6 juta pada tahun 2045 Penelitian ini untuk mengetahui Hubungan tingkat pengetahuan pasien Diabetes Millitus dengan kepatuhan dalam menjalankan diet Diabetes Millitus. </em><em>Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif korelasi dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Pengambilan sample menggunakan teknik </em><em>purposive sampling</em><em> dan menggunakan uji korelasi dengan spermen rho</em><em>. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Uji normalitas yang digunakan adalah shapiro dan uji analisa data menggunakan uji non parametrik korelasi Spearman Rho</em><em>. </em><em>Hasil uji korelasi Spearman Rho menunjukan nilai signifikansi (p) value adalah 0,001 (&lt;0,05) yang artinya ada hubungan antara variabel tingkat pengetahuan pasien tentang penyakit diabetes dengan variabel kepatuhan dalam menjalnakan diet Diabetes. Kesimpulan<strong>:</strong> Terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan pasien tentang penyakit Diabetes Millitus dengnqan kepatuhan dalam menjalnkan diet Diabets Millitus. </em></p> <p><strong><em>&nbsp;</em></strong></p> </td> </tr> </tbody> </table> Sri Handayani Novita Anggraini Anis Prabowo Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 75 81 10.26576/profesi.v21i2.193 Pengaruh Substitusi Pandan Wangi, Temulawak Terhadap Zat Gizi Mikro Dan Mutu Organoleptik Permen Jelly Penambah Nafsu Makan Anak https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/202 <table style="height: 5px;" width="409"> <tbody> <tr> <td width="442">&nbsp;</td> </tr> </tbody> </table> <table> <tbody> <tr> <td width="442"> <p><em>Pandan wangi (Pandanus amayllifolius Roxb) dimanfaatkan oleh masyarakat yaitu daunnya pandan wangi memiliki senyawa metabolit sekunder diantarannya alkaloid, saponin, flavonoid, tannin, dan polifenol. Tanaman temulawak secara tradisional digunakan sebagai obat sakit maag, diare, wasir, batuk, asma dan sariawan. Permen adalah makanan ringan yang disukai oleh masyarakat terutama anak-anak Kehilangan nafsu makan yang berkepanjangan mengakibatkan penurunan berat badan sehingga dapat menyebabkan penyakit kronis yang serius, baik organik atau psikogenik. Upaya meningkatkan nafsu makan anak dapat dilakukan dengan memberikan bahan-bahan alami salah satunya pandan wangi dan temulawak. Metode yang dilakukan untuk uji kadar flavonoid yaitu menggunakan metode spektro UV-Vis. Analisis statistik untuk mengetahui perbedaan organoleptik (warna, aroma, rasa, tekstur) dengan uji Friedman. Hasil Uji organoleptik menggunakan uji Friedman diperoleh hasil warna (p = 0,459), rasa (p = 0,000), aroma (p = 0,936) dan tekstur (p = 0,021). Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat perbedaan rasa dan tekstur permen jelly.</em></p> </td> </tr> </tbody> </table> Shely Widya Asnawati Arofah Nur Azizah Safira Faza Azhari Fanisya Adeni Rizkynanda Retno Dewi Noviyanti Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 82 87 10.26576/profesi.v21i2.202 Hubungan Status Fisik (Asa) Dengan Waktu Pencapaian Bromage Score 2 Pada Pasien Spinal Anestesi Di Ruang Pemulihan https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/213 <p>Abstrak<br />Spinal anestesi merupakan blok regional dengan menyuntikkan obat anestesi<br />ke dalam ruang subarachnoid. Anestesi dapat berdampak pada sistem syaraf<br />pusat. Efek pada sistem syaraf pusat lainnya termasuk mengantuk, kepala<br />terasa ringan, gangguan visual dan pendengaran, dan kecemasan. Faktor-<br />faktor yang mempengaruhi pemulihan motorik ekstermitas inferior pasien<br />pasca anestesi spinal, adalah jenis dan dosis obat anestesi, penyebaran obat,<br />efek vasokontriksi, lengkung tulang belakang, umur, jenis kelamin, obesitas,<br />posisi operasi serta status fisik America Society of Anesthesiologist (ASA).<br />Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status fisik America<br />Society of Anesthesiologist (ASA) dengan waktu pencapaian bromage score 2<br />pada pasien spinal anestesi di ruang pemulihan. Jenis penelitian ini adalah<br />kuantitatif dengan metode observasional analitik. Jenis penelitian ini<br />menggunakan desain penelitian korelasi analitik dengan pendekatan<br />crossectional. Sampel yang digunakan sebanyak 30 sampel. Analisa data<br />menggunakan uji korelasi spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa<br />kedua kelompok data tersebut memiliki hubungan karena nilai signifikansi pvalue=</p> <p>0,000 yaitu kurang dari 0,05, artinya hubungan antara status fisik<br />(ASA) dan waktu pencapaian bromage score 2 signifikan secara statistik.<br />Kesimpulannya adalah terdapat hubungan status fisik (ASA) dengan waktu<br />pencapaian bromage score 2 dan semakin tinggi ASA maka semakin lama<br />waktu pencapaian bromage score 2.</p> <p> </p> <table class="MsoNormalTable" style="margin-left: 5.4pt; border-collapse: collapse; mso-yfti-tbllook: 1184; mso-padding-alt: 0cm 5.4pt 0cm 5.4pt;" border="0" cellspacing="0" cellpadding="0"> <tbody> <tr style="mso-yfti-irow: 0; mso-yfti-firstrow: yes; height: 9.75pt;"> <td style="width: 298.4pt; padding: 0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; height: 9.75pt;" valign="top" width="398"> </td> </tr> <tr style="mso-yfti-irow: 1; mso-yfti-lastrow: yes; height: 65.1pt;"> <td style="width: 298.4pt; padding: 0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; height: 65.1pt;" valign="top" width="398"> </td> </tr> </tbody> </table> <p><!--EndFragment--></p> Akbar Waskitojati Pamungkas Muhammad Hafiduddin Happy Nurhayati Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 88 94 10.26576/profesi.v21i2.213 Pengaruh Terapi Psikodrama dalam Meningkatkan Kepercayaan Diri pada Anak Sekolah di SD Negeri 01 Way Halim Permai https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/217 <p>Rentang usia anak 10-19 tahun akan mengalami perkembangan psikis yang dimana dapat mempengaruhi rasa percaya diri. Di Indonesia tahun 2018, sekitar 56% anak yang mengalami rasa tidak percaya diri. Anak yang kurang percaya diri akan mempunyai pandangan negatif terhadap dirinya yang akan mempengaruhi proses perkembangannya. Penanganan yang baik dalam meningkatkan kepercayaan diri pada anak dengan bermain psikodrama yaitu bermain akting. Tujuan penelitian ini mengetahui pengaruh terapi psikodrama dalam meningkatkan kepercayaan diri pada anak. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan rancangan one group pretest &amp; posttest dengan pendekatan Preexperimental design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas 4, 5 dan 6 sebanyak 64 siswa. Sampel dalam penelitian menggunakan cluster random sampling dengan total 14 responden. Instrumen yang digunakan berupa kuisioner dan terapi psikodrama. Analisa data menggunakan univariat dan bivariat. Hasil analisis menunjukkan sebagian besar setelah diberikan terapi psikodrama didapatkan 1 (7,1%) responden dengan tingkat kepercayaan diri sedang dan 13 (92.9%) responden dengan tingkat kepercayaan diri tinggi. Hasil analisa Mc Nemar didapatkan p-value 0,008. Dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh terapi psikodrama dalam meningkatkan kepercayaan diri pada anak. Diharapkan anak dapat lebih terbuka apa yang sedang dialami dirinya terutama kepercayaan diri agar dapat meningkatkan kemampuan dirinya dan lebih optimal dalam proses belajar.</p> Denti Malasari Feri Kameliawati Surmiasih Surmiasih Hardono Hardono Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 95 99 10.26576/profesi.v21i2.217 Pengaruh Terapi Gerak Mulut Untuk Meningkatkan Reflek Hisap Pada Bayi Berat Badan Lahir Rendah (Bblr) Di Ruang Nicu Rsu Handayani https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/218 <p>Berat Lahir Rendah akan mengalami banyak masalah antara daya hisap bayi lemah sehingga intake tidak adekuat. Data BBLR di RS handayani sebanyak 47,2%. Kurang matangnya perkembangan menghisap pada bayi erakane ditandai dengan munculnya permasalahan oral feeding yang akan menyebabkan keterlambatan dalam menyusui, berat badan rendah dan dehidrasi selama awal minggu pasca kelahiran, diketahui dari hasil survey 5 bayi BBLR secara keseluruhan (100%) memiliki reflek hisap yang kurang baik. Tujuan penelitian mengetahui pengaruh terapi gerak mulut terhadap reflek hisap pada bayi berat badan lahir rendah (BBLR) di ruang Nicu RSU Handayani. Jenis penelitian ini kuantitatif dengan rancangan pra-eksperimen <em>one goup pretes and post test design.</em> Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh bayi BBLR yang lahir RSU Handayani sampel yang digunakan sebanyak 16 orang menggunakan teknik <em>purposive sampling</em>. Pengumpulan data menggunakan lembar observasi. Analisis secara univariat dan bivariat (uji <em>t-test</em>). Hasil penelitian diketahui rata-rata reflek hisap pada bayi berat badan lahir rendah (BBLR) sebelum dilakukan terapi gerakan mulut adalah 7.19 atau 100% dengan reflek hisap tidak ada dan setelah dilakukan terapi gerakan mulut adalah 10.5 atau sebanyak 25% dengan reflek hisap baik. Ada pengaruh terapi gerak mulut terhadap reflek hisap pada bayi berat badan lahir rendah (BBLR) di ruang Nicu RSU Handayani dengan nilai (p-value = 0,000). Diharapkan bagi tenaga kesehatan agar terapi gerak mulut dijadikan SOP tetap dalam meningkatkan reflek hisap bayi supaya kebutuhan nutrisinya tercukupi</p> Renata Renata Surmiasih Surmiasih Hardono Hardono Feri Kameliawati Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 100 107 10.26576/profesi.v21i2.218 Dampak Kekerasan Dalam Rumah Tangga Terhadap Kualitas Hidup https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/221 <p><em>Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) merupakan fenomena perilaku kekerasan yang sangat umum terjadi di Indonesia dan jumlahnya terus meningkat setiap tahunnya. KDRT berdampak pada semua aspek kehidupan dan dapat mempengaruhi kualitas hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terhadap kualitas hidup ibu rumah tangga (IRT) di Kampung Asei Besar, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura berdasarkan variabel kesehatan fisik, kesehatan psikis, dimensi sosial dan dimensi lingkungan. Penelitian ini dilakukan di Kampung Asei Besar, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura, Papua. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei dengan menggunakan kuesioner kepada 132 ibu rumah tangga. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Analisis data menggunakan korelasi pearson. Hubungan kekerasan dalam rumah tangga terhadap kesehatan fisik, kesehatan psikologis, dimensi sosial dan dimensi lingkungan menunjukkan nilai p value 0,000 yang berarti memiliki hubungan yang signifikan. Uji statistik korelasi pearson menyatakan bahwa KDRT memiliki korelasi yang kuat dengan kesehatan fisik (r= 0,641), kesehatan psikologis (r= 0,654), dimensi sosial (r= 0,630) dan dimensi lingkungan (r= 0,633). Kekerasan dalam rumah tangga memiliki hubungan yang signifikan dan kuat terhadap kesehatan fisik, kesehatan psikologis, dimensi sosial dan dimensi lingkungan.</em></p> <p>&nbsp;</p> Nani Diana Lie Sarce Makaba Hasmi Hasmi Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 108 118 10.26576/profesi.v21i2.221 Pengaruh Aplikasi Hiva Care Terhadap Peningkatan Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Mahasiswa Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jayapura https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/222 <p><em>Papua merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki kasus HIV terbanyak yang penderitanya didominasi oleh remaja berumur</em><em> 15–24 tahun. </em><em>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh aplikasi HIVA Care terhadap pengetahuan, sikap dan tindakan mahasiswa Program Studi Diploma III Poltekkes Kemenkes Jayapura.&nbsp; </em><em>Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain pre and pos test control group design yang melibatkan 140 mahasiswa. Data dikumpulkan melalui kuesioner dalam bentuk google form yang mencakup data nama, program studi, umur, jenis kelamin dan agama. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling. Analisis data dilakukan dengan menggunakan software SPSS Versi 25 melalui uji statistik Wilcoxon (0,05). Hasil penelitian menyatakan bahwa aplikasi HIVA Care meningkatkan pengetahuan mahasiswa sebesar 50,7%, sikap 30,8% dan tindakan 58,6%. Berdasarkan uji wilcoxon bahwa aplikasi HIVA Care berpengaruh terhadap pengetahuan, sikap dan tindakan mahasiswa dengan nilai p value&nbsp; 0,000. Ada pengaruh aplikasi HIVA Care berbasis android terhadap pengetahuan, sikap dan tindakan mahasiswa Program Studi Diploma III Poltekkes Kemenkes Jayapura.&nbsp; </em></p> Nur Fitriana Iriyani Yacob Ruru Hasmi Hasmi Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 119 126 10.26576/profesi.v21i2.222 Hubungan Antara Hipotensi Dengan Kejadian Post Operative Nausea And Vomiting (Ponv) Pada Pasien Sectio Caesarea Dengan Spinal Anestesi https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/239 <table width="652"> <tbody> <tr> <td width="491"> <p><strong><em>Abstrak</em></strong></p> <p><strong>&nbsp;</strong></p> <p><strong><em>Latar Belakang</em></strong><em>:</em> <em>Teknik anestesi spinal</em> <em>merupakan teknik anestesi yang digunakan&nbsp;&nbsp; untuk menghambat rasa nyeri pada sebagian tubuh dengan </em><em>memiliki kekurangan seperti terjadinya hipotensi</em><em>, sedangkan hipotensi dikaitkan dengan PONV. semakin tinggi nilai integrasi waktu hipotensi intraoperatif, semakin tinggi pula kejadian PONV. Pemeliharaan tekanan darah yang ketat pada saat masuk kamar operasi dapat menyebabkan penurunan PONV pada pasien sectio caesarea</em><em>.</em></p> <p><strong><em>Tujuan</em></strong><em>:&nbsp; Mengetahui</em> <em>Hubungan </em><em>Antara </em><em>Hipotensi Dengan Kejadian</em> <em>Post Operative Nausea and Vomiting</em> <em>(PONV)</em> <em>Pada Pasien Sectio Caesarea</em> <em>Dengan Spinal Anestesi</em><em>. </em></p> <p><strong><em>Metode Penelitian</em></strong><em>:</em> <em>Metode kuantitatif dengan jenis</em><em> penelitian analitik observasional. </em><em>Dengan p</em><em>endekatan cross sectional</em><em>. Sampel dalam penelitian ini adalah pasien yang menjalani operasi Sectio Caesarea dengan spinal anestesi sebanyak 30 responden, dengan </em><em>tehnik sampling yang digunakan adalah </em><em>purposive </em><em>sampling.</em> <em>Instrumen penelitian untuk kejadian PONV dengan lembar observasi Skor Gordon dan untuk Hipotensi dengan Bedsite monitor. </em></p> <p><strong><em>Hasil Penelitian</em></strong><em>:</em> <em>Hasil uji Spearman rho didapatkan hasil nilai p= 0,045&lt; (α = 0,05). Mayoritas responden hipotensi (96,7%), sebagian responden tidak hipotensi (3,3%) sedangkan penilaian PONV merasa mual saja (63,3%), hampir setengah responden mengalami retching (33,3%), dan kecil responden tidak merasa mual dan muntah&nbsp; (3,3%). Untuk karakteristik responden sebagian besar responden berusia 26-35 tahun (80%), sedangkan sebagian kecil responden berusia 17-25 tahun (20%),</em> <em>mayoritas responden SMA (89,7%), sedangkan sebagian kecil responden perguruan tinggi (13,3%), setengah responden kategori ringan (56,7%), sedangkan hampir setengah responden kategori sedang (43,3%), kebanyakan</em> <em>responden ASA II (66.7%), sedangkan kecil responden ASA I (20%).</em></p> <p><strong><em>Simpulan</em></strong><em>:</em> <em>A</em><em>da </em><em>hubungan </em><em>antara </em><em>hipotensi dengan kejadian</em> <em>post operative nausea and vomiting</em> <em>(PONV)</em> <em>pada pasien sectio caesarea</em> <em>dengan spinal anestesi</em><em>.</em></p> </td> </tr> </tbody> </table> Luthfia Azzahra Sri Mintarsih Anik Enikmawati Happy Nurhayati Mohammad Ma’ruf Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 127 132 10.26576/profesi.v21i2.239 Analisis Faktor yang Berhubungan dengan Pengambilan Keputusan Triage oleh Perawat di UGD Rumah Sakit Kota Surakarta https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/242 <p><em>Proses triage UGD menjadi krusial dalam intervensi secara komprehensif yang dipengaruhi beberapa faktor. Ketidakakuratan triage menghasilkan klinis yang buruk, seperti diagnosis, lama waktu perawatan, ketimpangan penggunaan sumber daya rumah sakit, kepuasan pasien dan karyawan, bahkan angka kematian. Kelayakan pasien dilanjutkan UGD atau poli jalan, anggapan keluarga dengan durasi waktu tanggap cepat, pemenuhan rekam pendokumentasian oleh petugas yang konklusi menjadi temuan peneliti saat observasi studi pendahuluan. Penelitian bertujuan mengidentifikasi faktor yang berhubungan dengan pengambilan keputusan triage oleh perawat di UGD dengan metode deskriptif yang komprehensif dan hubungan fenomena. Penelitian menggunakan kuantitatif dengan desain cross sectional study dan total sampling (n=97). Hasil penelitian berdasarkan uji Spearman Rank didapatkan variabel pengetahuan (0.00) dan pengalaman kerja (0.00) miliki hubungan signifikan (p value &lt; 0.05) dengan variabel pengambilan keputusan triage. Sedangkan variabel pendidikan (0.07) dan lingkungan kerja (0.78) ditolak (p value &gt; 0.05). Variabel faktor&nbsp; yang paling dominan adalah pengalaman kerja (Sig.Coefficients 0.86) sehingga, fenomena peneliti temukan tidak berkaitan langsung dengan variabel penelitian</em></p> BAYU DESPRIYANTO PRATAMA Syamsul Firdaus Muhammad Syafwani Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 133 138 10.26576/profesi.v21i2.242 Hubungan Kunjungan Posyandu Lansia Terhadap Kualitas Hidup Wanita Menopause https://journals.itspku.ac.id/index.php/profesi/article/view/243 <table> <tbody> <tr> <td width="442"> <p><em>Menopause</em> <em>adalah terhentinya ovulasi yang disebabkan tidak adanya respon indung telur (ovarium) ditandai dengan penurunan hormon estrogen dan progresteron, ini merupakan proses alami bagi perempuan. Dikatakan menopause adalah apabila siklus menstruasinya telah berhenti selama 1 tahun dan biasanya terjadi pada usia 48-50 tahun. Bertambahnya usia menyebabkan fungsi fisik dan psikologis mengalami penurunan, perubahan yang terjadi pada fungsi tubuh manusia saat proses menua seperti perubahan fisik maupun psikologis. <strong>Tujuan </strong>: Untuk mengetahui hubungan kunjungan ke posyandu lansia terhadap kualitas hidup wanita menopause di desa Ponowaren. <strong>Metode Penelitian </strong>: Penelitian kuantitatif dengan desain analitik observasional melalui pendekatan cross sectional pada 66 responden. <strong>Hasil </strong>: Responden yang mengunjungi posyandu secara aktif sebanyak 35 responden (53.0%) dan yang memiliki kualitas hidup baik sebanyak 48 responden (72.7%). Hasil uji statistik chi square didapatkan nilai p=0.000 (p=&lt;0.05) hasil tersebut menunjukkan bahwa ada hubungan kunjungan posyandu lansia terhadap kualitas hidup wanita menopause di Desa Ponowaren</em></p> <p><em>&nbsp;</em></p> <p><strong>&nbsp;</strong></p> </td> </tr> </tbody> </table> Marni Marni Andita Febriana Dwi Lestari Mukti Palupi Copyright (c) 2024 Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian 2024-10-02 2024-10-02 21 2 139 145 10.26576/profesi.v21i2.243